|
||||||
Sepeda listrik di Australia dimodifikasi dan bahaya mengintai pengendara
Revolusi sepeda mulai terlihat di Australia. Bahkan ada model sepeda listrik memiliki kecepatan 80km perjam. Teatpi penasihat jalan raya Don Aitkin, kecepatan sepeda akan membuat semakin banyak kecelakaan. Bukan pengendara saja, termasuk para pejalan kaki.
Sepeda listrik terlihat seperti sepeda biasa, tidak perlu ijin, tidak perlu SIM kendaran. Dalam undang undang lalulintas di Australia, kecepatan maksimum sepeda listrik dibatasi sampai 25km perjam, dan power motor hanya 250W. Tetapi beberapa komunitas sepeda mulai memasang dengan motor lebih kuat untuk aktivitas jalan off road. Atau memodifikasi sepedanya dan tentu saja sudah melanggar aturan keamanan. ![]() Dengan kekuatan motor 1000W, sepeda listrik dapat melaju sampai 80km perjam, artinya setara kecepataan kendaraan di dalam kota. Di Ibukota Canberra, penjual sepeda Simone mengatakan ada pembeli yang memodifikasi sepeda mereka dengan komponen sendiri. Seperti Frankenstein electric bike. Tetapi mereka tidak tahu apa bahayanya dengan kemampuan rangancan sepeda yang mereka buat. Bahkan pihak kepolisian kesulitan dimana bengkel perorangan yang membuatnya. Bayangkan 1000W motor listrik di sepeda, dengan kemampuan rem yang lemah, ditamah handling pengendara yang buruk. Itu sama saja kehancuran. Tidak semua orang menjadi gila dengan sepeda listrik. Ada yang mengunakan sepeda listrik untuk berolahraga selama pergi ke tempat kerja. Satu pekerja mengatakan dia harus pergi ke tempat kerja sampai 30km, dan mencoba mengunakan sepeda listrik. Hasilnya, berat badannya mulai turun sampai 35km. Sebelumnya berat badannya sangat serius sudah 170kg. Intinya sepeda adalah sepeda. Bukan dimodifikasi gila gilaan dengan motor yang lebih kuat. Karena ada batas kemampuan sebuah sepeda. Bila sudah melewati batas, dan rem sepeda tidak mampu menangani sama saja dengan celaka. Article SeriesThis article is part 1 of a 2 part series. Other articles in this series are shown below:
Niu M1 skuter listrik gaya vespa listrik jarak tempuh 120km
Yamaha 05Gen sepeda listrik roda 3
Xiaomi Mi Qicycle sepeda listrik dari pabrikan smartphone
Upq me01 Electric Bike
Olympia Performer E-MTB 29 sepeda gunung listrik
Neox sepeda listrik dengan satu tiang belakang
A Bike sepeda listrik ringan dan kecil
Vintage E-Tracker sepeda listrik
M1-ERZBERG sepeda gunung power baterai 500W
Vivax Assist Bike dengan motor listrik tersembunyi di tiang sepeda
|
|
|||||
|